Apa itu wisata halal Lombok?
Wisata Halal Lombok adalah wisata Lombok yang menjamin para wisatawan dalam menikmati wisatanya dan menjamin kemudahan beribadah sebagai seorang Muslim.
Apakah paket nusawarna Wisata Halal Lombok adalah paket Private
Ya
Paket wisata Halal Lombok adalah paket Private, tidak digabung dengan tamu lain
Batas usia paket wisata halal Lombok berapa?
Dewasa : 10 keatas
Anak anak : 2 - 10 Tahun
Bayi : 0 - 2 Tahun
Ketentuan harga untuk anak anak bagaimana?
Sekamar dengan orang tua (1 dewasa + 1 Anak) dihitung sama dengan harga dewasa
Sekamar dengan orang tua (2 dewasa + 1 Anak) menggunakan extra bed dihitung 75% dari harga dewasa
Sekamar dengan orang tua (2 dewasa + 1 anak) tanpa extra bed dihitung 50% dari harga dewasa dan tidak termasuk makan pagi.
Maksimal 1 anak (3-10) sekamar dengan orang tua (dengan penambahan 1 extra bed)
Bayi / Infant (0-3 tahun) tidak dikenakan biaya